SOLAR UPDRAFT TOWER

Prinsip Kerja Solar Tower
Cara kerjanya adalah mirip efek rumah kaca di bumi kita. Udara yang panas akan naik, dan akan melewati cerobong. Di puncak cerobong dipasang turbin yang berputar dan menghasilkan energi listrik. Energi diperoleh dari cahaya matahari yang ditangkap oleh collector. Energi yang ditangkap akan menimbulkan perbedaan udara yang ekstrim. Dengan perbedaan udara itu maka juga akan terjadi perbedaan tekanan yang akan menimbulkan suatu kecepatan tinggi bila dipacu dengan turbin yang ada di kedua sisi tower. Dengan memutar turbin listrik yang ada di cerobong secara cepat akan menimbulkan energi listrik yang lumayan tinggi.
Prinsip Kerja Solar Tower

Perbandingan tinggi solar tower dengan gedung Burj Dubai, Omega Base mast, Reduced Busonga Solar, Sydney tower Mt isa stack, Taipei Building, Tallest Chimney Kazakastan, Q1, dan juga Eureka.

Prototip solar tower dari negara spanyol.

Selain menghasilkan energi listrik, ternyata juga bagus untuk proses fotosintesis beberapa sayuran sehingga juga mendukung peningkatan kualitas pangan hewan ternak anda
Walaupun solar tower hanya mengkonversi 0.5% energi matahari yang diterimanya menjadi energi listrik, tetapi memiliki kelebihan dalam biaya operasional yang rendah dan memiliki fungsi ganda yang bagus untuk pertanian.
CONCENTRATING SOLAR POWER
Adalah pemanfaatan energi matahari dengan jalan mengumpulkan sinar matahari memakai cermin, yang dipakai untuk menggerakkan mesin generator atau sel photovoltaic. Ada bermacam-macam bentuk tower yang telah dirancang seperti gambar-gambar di bawah ini.BENTUK TOWER


Untuk model tower bisa dipakai untuk memanaskan uap atau garam di tower sehingga bisa menggerakkan generator.
BENTUK HORIZONTAL


Dan juga ada bentuk skala kecil.
BENTUK PARABOLA



Sistem ini agak berbeda dengan kedua alat sebelumnya
sebab memakai stirling engine untuk titik fokus parabolanya.



Untuk model tower bisa dipakai untuk memanaskan uap atau garam di tower sehingga bisa menggerakkan generator.
BENTUK HORIZONTAL


Dan juga ada bentuk skala kecil.
BENTUK PARABOLA



Sistem ini agak berbeda dengan kedua alat sebelumnya
sebab memakai stirling engine untuk titik fokus parabolanya.
Kesimpulan:
Tenaga alternatif pengganti sel photovoltaic di atas lebih bagus bila dibandingkan dengan sel surya konvensional yang mahal. Selain lebih murah dari sisi harga, teknologi di atas juga memiliki efisiensi yang cukup baik. Untuk gambar parabola terakhir bisa mencapai 31%
0 komentar:
Posting Komentar